Pulsa adalah salah satu kebutuhan pokok manusia saat ini. Tanpa adanya pulsa maka secanggih dan semahal apapun gadget yang Anda miliki tetap tidak ada gunanya. Untuk memanfaatkan peluang ini maka Anda bisa membuka usaha sebagai server stok pulsa. Jangan anggap sepele bisnis jual pulsa. Walaupun keuntungan setiap transaksi hanya sedikit namun jika dikalikan ratusan transaksi atau bahkan ribuan transaksi setiap harinya akan membuat keuntungan menjadi besar. Memulai usaha sebagai server pulsa tidaklah sulit. Ini bisnis yang bisa dijalani oleh siapa saja tanpa batas tanpa ada hambatan waktu karena sistem software bisa aktif selama 24 jam penuh.

Saat Anda memutuskan akan memulai bisnis server stok pulsa dengan baik maka siapkan beberapa hal penting salah satunya adalah software yang asli. Menggunakan software pulsa asli adalah sebuah keharusan karena nantinya Anda akan mendapatkan lisensi sebagai bukti paling sah atas kepemilikan bisnis dan softwar yang Anda bangun. Tanpa software original maka nanti jika terjadi sesuatu semuanya bisa hilang dan tentu saja Anda yang akan dirugikan. Kemudian, menggunakan software asli juga tidak akan menguras kantong. Saat ini sudah ada tersedia software pulsa yang asli dan kualitasnya bahkan setara dan lebih baik dari pada software yang harganya mahal. Gunakan software murah namun berkualitas untuk mendukung usaha sebagai server pulsa agar lancar jaya.

Dengan menggunakan software asli maka Anda bahkan bisa melayani pembelian stok pulsa secara nasional. Dimana saja konsumen Anda berada atau dimana saja mitra downline Anda membuka usahanya sebagai server Anda tetap bisa melayani. Hanya saja pastikan koneksi internet berjalan dengan baik. Server pulsa terlihat kualitasnya dari bagaimana pelayanannya terhadap konsumen. Jangan sampai mitra Anda menunggu terlalu lama untuk saldo pulsa yang mereka butuhkan. Hal itu justru akan mematikan usaha Anda dan mitra yang bekerja sama dibawah Anda. Keuntungan yang akan Anda dapatkan sebagai server pun tidaklah sedikit. Jika usha sudah dikenal maka Anda hanya perlu melakukan maintenance konsumen dan pelanggan dengan baik.

Berikan penghargaan atau reward untuk mitra yang berhasil melakukan transaksi terbanyak setiap bulannya. Mereka yang akan memberikan passive income untuk Anda. Kemudian jangan bedakan konsumen yang membeli pulsa dalam nominal sedikit atau banyak. Ingatlah bahwa usaha Anda bisa maju karena konsumen. Perlakukan mereka dengan baik dan jika menjadi pelanggan maka berikan reward khusus untuk pelanggan, untuk mitra atau untuk yang membeli pulsa dalam sistem grosiran di tempat Anda. Menjadi loyal adalah salah satu cara membangun bisnis server pulsa dengan mudah namun tetap harus disiplin dalam hal keuangan dan dalam hal stok pulsa agar tidak sampai kehabisan.